Tim ayam jantan muda akhirnya memegang tiket 8 besar piala dunia u17, setelah dipaksa bermain imbang 0-0 oleh Senegal u17 di 2x45 menit waktu normal, kemudian dilanjutkan dengan adu penalti.
Di babak tos tosan, 5 algojo Timnas muda Perancis sukses melaksanakan tugasnya. Sementara Senegal, dari 5 peluang penalti, hanya mampu cetak 3 gol.
Dengan kemenangan ini, Perancis lolos ke 8 besar dan akan menantang Uzbekistan yang juga sukses pulangkan Inggris